Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Tutorial Pembuatan Animasi dengan Moviemaker dan Inkscape

Gambar
Nama : Refky Ahmad Fauzi Npm : 16116136 Nama Kelompok : Muhammad Haikal Harin 141161 Refky Ahmad Fauzi 1611613 Nizar Alif Qurohman 15116464 Dosen : Nurul Adhayanti Tutorial Pembuatan Animasi 1.     Pada tahap pertama kita mulai dari membuat gambar dengan aplikasi Inkscape Buka aplikasi inkscape     Klik file -> new untuk membuat projek baru Selanjutnya buat lah gambar dengan tools yang tersedia pada aplikasi tersebut seperti gambar gambar dibawah ini :                         Pada beberapa gambar berilah dialog agar gambar seolah olah sedang berbincang bincang dan buatlah karakter sebaik mungkin Selanjutnya save gambar dengan format png seperti dibawah ini   Ulangi pada gambar selanjutnya 2.     Pada tahap kedua ini susunlah gambar gambar tersebut hingga menjadi satu kesatuan menggunakan Movie Maker agar menjadi sebuah animasi Pert

StoryBoard Iklan Layanan Masyarakat

Gambar
Disusun oleh : 1.       Refky Ahmad Fauzi 16116136 2.       Nizar Alif Qurohman 15116464 3.       Muhammad Haikal Harin 14116174 StoryBoard             Storyboard adalah sketsa gambar yang disusun secara berurutan untuk menyampaikan ide cerita kepada orang lain agar lebih mudah dipahami, karena dengan storyboard kita dapat menggiring khayalan seseorang mengikuti gambar-gambar yang tersaji, sehingga menghasilkan persepsi yang sama pada ide cerita yang disampaikan. Storyboard juga berguna untuk membantu menyusun scene yang berbeda-beda menjadi sesuai dengan skenario dengan lebih mudah dan cepat. Adapun fungsi lain dari storyboard, diantaranya:   StoryBoard dibuat sebelum proses pembuatan animasi.   StoryBoard digunakan untuk mengingatkan jalan cerita yang akan dibuat oleh animator.   StoryBoard dibuat untuk memudahkan membaca cerita. Tugas Pengantar Animasi dan Desain Grafis ini kami ditugaskan untuk membuat sketsa gambar kartun atau yang lebih diken

Definis Animasi dan Definisi Desain Grafis

Gambar
Nama : Refky Ahmad Fauzi Kelas : 3ka29 Fak/Jur : Fikti/Sistem Informasi Definisi animasi Apa itu animasi? Pengertian Animasi adalah gambar bergerak yang berasal dari kumpulan berbagai objek yang disusun secara khusus sehingga bergerak sesuai alur yang sudah ditentukan pada setiap hitungan waktu. Objek yang dimaksud adalah gambar manusia, tulisan teks, gambar hewan, gambar tumbuhan, gedung, dan lain sebagainya. Ada juga beberapa orang yang mendefinisikan animasi sebagai hasil pengolahan gambar tangan menjadi gambar bergerak yang terkomputerisasi. Dulunya proses membuat konten animasi memerlukan gambar tangan yang dibuat hingga berlembar-lembar. Namun, dengan kemajuan di bidang teknologi komputer animasi tidak lagi dibuat diatas kertas melainkan langsung di komputer. Istilah animasi bukan hal asing lagi bagi Kita, terutama anak-anak. Ini karena konten animasi biasanya Kita temukan pada jenis film-film tokoh kartun atau anime. Para pembuat konten animasi disebut dengan anim